0
Rp0
Mini Cart
  • Empty cart

    No products in the cart.

Standar Ukuran Cover

STANDAR UKURAN COVER

07

Pada dasarnya standar ukuran cover buku adalah mengikuti ukuran buku. Dan standar ukuran sebuah buku tergantung dari selera Anda sang pemilik buku, namun berbicara ukuran yang sering digunakan dalam membuat buku berikut adalah standar ukuran buku:

1. 13 x 19 cm : Standarnya untuk novel dan buku cerita

2. 14 x 20 cm : Alternatif kedua untuk ukuran novel dan buku-buku non fiksi

3. 14,8 x 21 cm : Standar buku tulis sekolah, dan alternatif buku-buku ukuran sedang

4. 15 x 23 cm : Lebih cocok untuk buku biografy

Untuk ukuran buku dengan spesifikasi diatas biasanya akan memiliki biaya cetak yang sama, karena pada dasarnya ukuran tersebut sama maksimal 15 x 23 cm (tergantung dicetak menggunakan mesin apa) jadi jika Anda memesan dengan ukuran dibawah 15 x 23 cm maka akan disesuaikan dengan ukuran permintaan Anda namun biaya produksi cetak akan sama.

Ukuran Buku berikutnya:

5. 17,6 x 25 cm (B5) : standar untuk buku company profile dan majalah

6. 21 x 29,7 cm (A4) : standar untuk buku-buku pelajaran, skripsi, makalah

Dua ukuran diatas adalah standar alternatif jika ada yang ingin memiliki ukuran diatas 15 x 23 cm. ukuran B5 dengan 17,6 x 25 cm biasanya digunakan untuk buku-buku khusus seperti portofolio. Ukuran ini cukup unik meski dalam percetakan sering dibilang ukuran nanggung karena akan banyak sekali kertas yang dibuang dan harganya akan sama dengan orang yang mencetak dengan ukuran A4 (21 x 29,7) ukuran ini banyak digunakan untuk buku-buku sekolah tingkat dasar atau buku-buku bergambar dan majalah.

 

Tips Membuat Cover

Ketika Anda adalah seorang desainer profesional dalam membuat cover buku, Anda harus perhatikan bahwa sebuah buku memiliki cover Depan, Cover Belakang dan Punggung Buku. Anda harus membuatkan hal ini dalam kesatuan design agar buku terlihat sempurna. Perhatikan studi kasus berikut ini:

Andi ingin membuat cover untuk buku karya pertamanya dalam ukuran 13 x 19 cm. Dengan ketebalan buku Andi sekitar 150 halaman. Andi mengukurnya bahwa punggung buku Andi berkisar 1 cm. Andi mulai membuat ukuran untuk bukunya dengan software Indesign sbb:

1. Buat ukuran halaman sbb untuk ukuran width: 13 + 13 +1 = 27 cm. height : 19 cm. Karena Andi menggunakan software Indesign, Andi tinggal mengisi kolom untuk bleed dengan angka 3 mm. Lalu membuat gutter dengan 1 cm untuk punggungnya.

2. Anda tinggal mendesign untuk cover depan berada pada sebelah kanan, cover belakang pada sebelah kiri dan halaman ditengah itu adalah untuk punggung buku.

3. Pada dasarnya halaman depan cover berisi judul buku. Gambar ilustrasi seusai selera, nama penulis, logo penerbit dan kata-kata pemanis buku yang menarik untu menjual sebuah buku tersebut

4. Punggung buku berisi paling atas adalah nama penulis, judul buku dan terakhir adalah logo penerbit dibagian bawah

5. Untuk halaman belakang rata-rata berisi sinopsis buku atau bisa tentang penulis. Barcode ISBN, Informasi tentang penerbit seperti nama penerbit, alamat dan kontak yang bisa dihubungi serta social media.

6. Jangan lupa untuk selalu membuat halaman bleed yang akan saya bahas lebih jauh pada artikel dibawah.

Dan hasilnya adalah sebagai berikut :

 

Kesalahan Besar Dalam Membuat Cover

Kebanyakan penulis atau jasa design cover banyak yang melakukan kesalahan dalam membuat cover, yaitu hampir semua materi yang kami terima dari mereka lupa menambahkan bleed (lihat gambar area hitam diluar garis merah). Bleed sangat diperlukan untuk mendapatkan hasil yang sempurna untuk buku Anda. Normal sebuah bleed adalah 3 mm ( 3 mm untuk atas cover, samping kanan, samping kiri dan bagian bawah cover).

Cover ini diambil dari buku terbitan penerbit dapur buku dengan judul Profit 10% karya Agus Syahroni

 

Tips membuat Bleed:

  1. Buat ukuran buku misal 13 x 19 cm
  2. Tambahkan Bleed 3 mm (atas, kiri, kanan, bawah). Jika Anda menggunakan software desain seperti Indesign atau ilustrator Anda tinggal mengisikan 3 mm pada kolom bleed yang disediakan.
  3. Jangan lupa area diluar ukuran 13×19 (ukuran jadi buku) atau disebut bleed (3 mm) akan dibuang jadi jangan sampai ada tulisan-tulisan bagian inti buku yang ikut pada area ini.
  4. Biasakan membuat tulisan-tulisan penting untuk tidak terlalu berada dipinggir (lihat gambar) misalnya: nama penulis, logo penerbit, barcode dan info fanpage penerbit buatlah menjauh dengan jarak minimal 5 mm dari ukuran jadi 13 x 19 cm. Jika ditambah bleed berarti menjadi 8 mm.
  5. Mengapa bleed sangat penting?. Karena pada dasarnya manusia tidak ada yang sempurna, kesalahan operator dalam memotong buku Anda sangatlah besar. jadi jika ada kesalahan potong antara 1-3 mm maka buku Anda masih akan selamat mendapatkan tampilan yang sempurna.
Previous
Standar Kertas Untuk Cover
Next
Software Desain Cover

Ari Wibowo M.M, MBA adalah Founder & Serial Entreprenuers yang memiliki keahlian tersertifikasi bidang Enabling E-commerce & Supply Chain Management. Hobby menulis tentang Traveling, dan share pengalaman menarik tentang membangun bisnis percetakan.

Website
You may also like this
There are 11 comments
  1. heavenfull

    postingan yang bermanfaat, terima kasih.

    31 March 2015
  2. Infonya berbobot
    Kunjung balik saya ya sob.

    13 November 2015
  3. Ahmad

    Bleed itu apa

    18 October 2016
    • admin

      Bleed, area tambahan yang nantinya akan terpotong…

      23 October 2016
  4. Iday

    Terima kasih sangat berguna

    28 October 2016
  5. Wahyu Pratama

    Mau nanya bung Admin. Kalau untuk ukuran 19 x 23 masuk kedalam kategori apa yah? Apakah ukuran seperti itu juga bisa dilayani?

    26 November 2016
    • admin

      B5 pak. Harga ikut harga A4 yah

      29 November 2016
  6. Makasih banyak kk, saya lg nyoba nerbitin buku saya

    28 February 2019
  7. Wilhemina

    Salam!

    Saya merasa senang menemukan blog ini dengan judul “Percetakan Cetak Buku Yasin.” Topik ini sepertinya sangat menarik
    dan relevan, terutama dalam konteks dunia percetakan modern yang terus berkembang.
    Dalam komentar ini, saya akan berusaha memberikan pandangan saya
    tentang pentingnya percetakan Buku Yasin, dan mengapa memilih percetakan yang sesuai begitu krusial dalam menghasilkan Buku Yasin berkualitas.

    Layanan cetak Buku Yasin adalah bagian yang sangat penting dari budaya dan tradisi Islam.

    Buku Yasin, yang memuat surat-surat penting dari Al-Quran, merupakan simbol keimanan dan kesucian bagi umat Islam.
    Dalam berbagai acara keagamaan, seperti pernikahan,
    peringatan kematian, dan banyak lagi, Buku Yasin menjadi bacaan yang sangat esensial.

    Seiring berjalannya waktu, tradisi percetakan Buku Yasin telah mengalami
    perubahan signifikan. Dulu, Buku Yasin dibuat secara
    manual dengan keterampilan kaligrafi yang tingkat
    tinggi. Namun, sekarang, berkat teknologi cetak modern, cetakan Buku
    Yasin bisa dilakukan dalam jumlah besar dengan kualitas yang sangat unggul.
    Oleh karena itu, pemilihan percetakan yang tepat sangatlah penting.

    Memilih percetakan yang sesuai dapat memastikan bahwa Buku
    Yasin Anda dicetak dengan mutu terbaik. Ini mencakup kualitas cetakan itu sendiri, termasuk
    kejelasan teks dan gambar, serta daya tahan jilidannya. Dengan begitu, Buku Yasin akan bertahan dan dapat diwariskan dari
    generasi ke generasi.

    Tidak hanya kualitas cetakan yang harus dipertimbangkan, tetapi
    juga fleksibilitas dalam memilih tampilan cover, jenis kertas,
    dan ukuran yang sesuai dengan preferensi Anda. Beberapa orang mungkin ingin Buku Yasin dengan desain yang minimalis, sementara yang
    lain mungkin berkeinginan desain yang lebih indah dan mewah.
    Percetakan yang tepat akan memberikan opsi ini kepada Anda.

    Kemudahan dalam memesan secara online juga menjadi pertimbangan yang esensial.
    Dengan jadwal yang sangat padat, banyak dari kita mencari kenyamanan dalam memesan Buku Yasin tanpa
    harus datang langsung ke percetakan fisik. Situs web seperti Hidayah Printing (https://www.hidayahprinting.id) dapat
    memfasilitasi proses ini dengan antarmuka yang mudah.

    Pilihan jumlah pesanan juga penting. Anda mungkin hanya memerlukan satu Buku Yasin untuk keperluan pribadi, atau Anda mungkin memerlukan cetakan dalam jumlah besar untuk acara besar.
    Percetakan yang baik akan memberikan fleksibilitas dalam hal ini.

    Selain itu, percetakan modern menawarkan berbagai pilihan finishing
    dan tambahan. Anda dapat menambahkan laminasi untuk melindungi Buku Yasin dari kerusakan atau emboss untuk memberikan sentuhan elegan pada covernya.

    Untuk mengevaluasi percetakan yang sesuai, mencari referensi dan testimoni dari pelanggan sebelumnya bisa menjadi langkah
    cerdas. Melalui ulasan dan pengalaman orang lain, Anda dapat memperoleh gambaran tentang kualitas layanan dan hasil cetakan yang dapat diharapkan.

    Juga, pertimbangkan perbandingan antara harga
    dan kualitas. Harga yang terlalu murah mungkin merugikan kualitas, sementara harga yang terlalu tinggi mungkin tidak sesuai dengan anggaran Anda.
    Jadi, cari keseimbangan antara harga dan kualitas.

    Terakhir, pertimbangkan aspek ekologis dalam proses percetakan. Penggunaan kertas daur ulang atau
    tinta yang ramah lingkungan adalah tindakan yang positif dalam menjaga lingkungan.

    Dengan demikian, memilih percetakan yang sesuai untuk Buku Yasin Anda adalah keputusan yang sangat penting.
    Ini akan memastikan bahwa Anda menerima Buku Yasin dengan kualitas terbaik, sesuai dengan tradisi agama dan budaya Islam.

    Terima kasih telah membaca komentar saya. Saya ingin mengajak Anda untuk mengunjungi situs web Hidayah Printing (https://www.hidayahprinting.id) untuk informasi lebih lanjut
    tentang layanan cetak Buku Yasin terbaik. Semoga Anda mendapatkan pengalaman cetak
    yang memuaskan.

    Also visit my web-site – Buku Yasin untuk acara

    17 October 2023
  8. Sara

    Hai!

    Saya merasa senang menemukan blog ini dengan judul
    “Percetakan Cetak Buku Yasin.” Topik ini sepertinya sangat menarik dan relevan, terutama dalam konteks dunia
    percetakan modern yang terus berkembang.
    Dalam komentar ini, saya akan berusaha memberikan pandangan saya tentang pentingnya percetakan Buku Yasin, dan mengapa
    memilih percetakan yang sesuai begitu krusial dalam menghasilkan Buku Yasin berkualitas.

    Pusat cetak Buku Yasin adalah bagian yang sangat kritis dari budaya dan tradisi Islam.
    Buku Yasin, yang memuat surat-surat penting dari
    Al-Quran, merupakan simbol keimanan dan kesucian bagi umat
    Islam. Dalam berbagai acara keagamaan, seperti
    pernikahan, peringatan kematian, dan banyak lagi,
    Buku Yasin menjadi bacaan yang sangat penting.

    Seiring berjalannya waktu, tradisi percetakan Buku Yasin telah mengalami perubahan besar.
    Dulu, Buku Yasin dibuat secara manual dengan keahlian kaligrafi yang mumpuni.
    Namun, sekarang, berkat teknologi cetak modern, cetakan Buku Yasin bisa dilakukan dalam jumlah besar dengan kualitas yang sangat baik.
    Oleh karena itu, pemilihan percetakan yang tepat sangatlah kritis.

    Memilih percetakan yang sesuai dapat menyakinkan bahwa Buku Yasin Anda dicetak dengan kualitas terbaik.

    Ini mencakup kualitas cetakan itu sendiri, termasuk ketelitian teks dan gambar,
    serta kekuatan jilidannya. Dengan begitu, Buku Yasin akan bertahan dan dapat diwariskan dari generasi
    ke generasi.

    Tidak hanya mutu pencetakan yang harus dipertimbangkan, tetapi juga fleksibilitas dalam memilih tampilan cover, jenis kertas,
    dan ukuran yang sesuai dengan pilihan Anda. Beberapa orang mungkin ingin Buku Yasin dengan desain yang minimalis, sementara yang lain mungkin menginginkan desain yang lebih
    indah dan mewah. Percetakan yang tepat akan memberikan opsi ini kepada
    Anda.

    Kemudahan dalam memesan secara online juga menjadi pertimbangan yang signifikan. Dengan jadwal yang sangat padat, banyak dari kita mencari
    kenyamanan dalam memesan Buku Yasin tanpa harus
    datang langsung ke percetakan fisik. Situs web seperti Hidayah Printing (https://www.hidayahprinting.id) dapat membantu proses ini dengan antarmuka yang mudah.

    Pilihan jumlah pesanan juga penting. Anda mungkin hanya memerlukan satu Buku Yasin untuk keperluan pribadi, atau Anda mungkin memerlukan cetakan dalam jumlah besar untuk
    acara besar. Percetakan yang unggul akan memberikan fleksibilitas dalam hal ini.

    Selain itu, percetakan modern menawarkan berbagai pilihan finishing dan tambahan. Anda dapat menambahkan laminasi
    untuk mengamankan Buku Yasin dari kerusakan atau emboss untuk memberikan sentuhan elegan pada covernya.

    Untuk mengevaluasi percetakan yang sesuai, mencari referensi dan testimoni dari pelanggan sebelumnya bisa menjadi
    langkah pintar. Melalui ulasan dan pengalaman orang lain, Anda dapat memperoleh gambaran tentang kualitas layanan dan hasil cetakan yang dapat diharapkan.

    Juga, pertimbangkan perbandingan antara harga dan kualitas.

    Harga yang terlalu murah mungkin merugikan kualitas, sementara harga yang terlalu tinggi mungkin tidak sesuai dengan budget
    Anda. Jadi, cari keseimbangan antara harga dan kualitas.

    Terakhir, pertimbangkan aspek ekologis dalam proses percetakan. Penggunaan kertas
    daur ulang atau tinta yang eco-friendly adalah tindakan yang positif dalam menjaga lingkungan.

    Dengan demikian, memilih percetakan yang tepat untuk
    Buku Yasin Anda adalah keputusan yang sangat esensial. Ini akan memastikan bahwa Anda menerima Buku
    Yasin dengan kualitas terbaik, sesuai dengan tradisi agama dan budaya Islam.

    Terima kasih telah membaca komentar saya. Saya ingin mengajak Anda untuk mengunjungi situs
    web Hidayah Printing (https://www.hidayahprinting.id) untuk informasi lebih lanjut tentang layanan cetak Buku
    Yasin terbaik. Semoga Anda mendapatkan pengalaman cetak yang berkesan.

    Also visit my homepage: Cetak buku Yasin cepat

    23 October 2023
  9. Bret

    Hai!

    Saya merasa senang menemukan blog ini dengan judul “Percetakan Cetak Buku Yasin.”
    Topik ini sepertinya sangat menarik dan relevan, terutama dalam konteks dunia percetakan modern yang terus berkembang.

    Dalam komentar ini, saya akan berusaha memberikan pandangan saya tentang
    pentingnya percetakan Buku Yasin, dan mengapa memilih percetakan yang sesuai begitu krusial dalam menghasilkan Buku
    Yasin berkualitas.

    Tempat pencetakan Buku Yasin adalah bagian yang sangat kritis dari budaya dan tradisi Islam.
    Buku Yasin, yang memuat surat-surat penting dari
    Al-Quran, merupakan simbol keimanan dan kesucian bagi umat
    Islam. Dalam berbagai acara keagamaan, seperti pernikahan, peringatan kematian, dan banyak lagi, Buku
    Yasin menjadi bacaan yang sangat penting.

    Seiring berjalannya waktu, tradisi percetakan Buku Yasin telah mengalami perubahan signifikan. Dulu,
    Buku Yasin dibuat secara manual dengan keahlian kaligrafi yang tingkat tinggi.

    Namun, sekarang, berkat teknologi cetak modern, cetakan Buku
    Yasin bisa dilakukan dalam jumlah besar dengan kualitas yang sangat
    unggul. Oleh karena itu, pemilihan percetakan yang tepat
    sangatlah penting.

    Memilih percetakan yang sesuai dapat menyakinkan bahwa Buku Yasin Anda dicetak dengan mutu terbaik.

    Ini mencakup kualitas cetakan itu sendiri, termasuk kejelasan teks dan gambar, serta kekuatan jilidannya.
    Dengan begitu, Buku Yasin akan awet dan dapat diwariskan dari generasi ke generasi.

    Tidak hanya kualitas cetakan yang harus dipertimbangkan, tetapi juga fleksibilitas dalam
    memilih desain cover, jenis kertas, dan ukuran yang sesuai dengan pilihan Anda.

    Beberapa orang mungkin ingin Buku Yasin dengan desain yang sederhana, sementara yang lain mungkin berkeinginan desain yang lebih indah dan mewah.
    Percetakan yang tepat akan memberikan opsi ini kepada Anda.

    Kemudahan dalam memesan secara online juga menjadi pertimbangan yang esensial.
    Dengan jadwal yang sangat padat, banyak dari kita mencari kenyamanan dalam memesan Buku Yasin tanpa
    harus datang langsung ke percetakan fisik. Situs web seperti Hidayah Printing (https://www.hidayahprinting.id) dapat memfasilitasi proses ini dengan antarmuka yang mudah.

    Pilihan jumlah pesanan juga signifikan. Anda mungkin hanya memerlukan satu Buku Yasin untuk keperluan pribadi,
    atau Anda mungkin memerlukan cetakan dalam jumlah besar untuk acara besar.
    Percetakan yang baik akan memberikan fleksibilitas dalam hal ini.

    Selain itu, percetakan modern menawarkan berbagai pilihan finishing dan tambahan. Anda
    dapat menambahkan laminasi untuk melindungi Buku Yasin dari
    kerusakan atau emboss untuk memberikan sentuhan elegan pada covernya.

    Untuk mengevaluasi percetakan yang sesuai, mencari
    referensi dan testimoni dari pelanggan sebelumnya
    bisa menjadi langkah bijaksana. Melalui ulasan dan pengalaman orang lain, Anda dapat memperoleh gambaran tentang kualitas
    layanan dan hasil cetakan yang dapat diharapkan.

    Juga, pertimbangkan perbandingan antara harga dan kualitas.
    Harga yang terlalu murah mungkin mengorbankan kualitas, sementara harga yang terlalu tinggi mungkin tidak
    sesuai dengan budget Anda. Jadi, cari keseimbangan antara harga dan kualitas.

    Terakhir, pertimbangkan aspek ekologis dalam proses percetakan. Penggunaan kertas daur ulang atau tinta yang berkelanjutan adalah
    tindakan yang positif dalam menjaga lingkungan.

    Dengan demikian, memilih percetakan yang layak untuk Buku Yasin Anda adalah keputusan yang
    sangat penting. Ini akan memastikan bahwa Anda menerima Buku Yasin dengan kualitas terbaik, sesuai dengan tradisi
    agama dan budaya Islam.

    Terima kasih telah membaca komentar saya.
    Saya ingin mengajak Anda untuk mengunjungi situs
    web Hidayah Printing (https://www.hidayahprinting.id) untuk informasi lebih lanjut tentang layanan cetak
    Buku Yasin terbaik. Semoga Anda mendapatkan pengalaman cetak
    yang memuaskan.

    Also visit my blog post Bukuyasin-Tanahabang

    24 October 2023

Leave us a comment